-->

Sempol Ayam




Sempol Ayam

Sempol Ayam

Bahan :
250 gr Daging dada ayam
100 gr Tepung kanji (tapioka)
50 gr Tepung terigu
1 sdm Tepung maizena
50 ml Air es
1 sdt Garam
1 bks kecil Royco ayam
1 bks kecil Merica bubuk
Tusuk sate secukupnya
4 siung Bawang putih
Air untuk merebus
2 butir Telur ayam
Saus tomat
Minyak goreng secukupnya


Cara Membuat :
-Pisahkan daging ayam dengan tulangnya. Masukkan daging, bawang putih, garam, royco, merica dan air es ke dalam blender.
- Campurkan blenderan daging ayam dengan tepung terigu, tapioka dan maizena. Aduk hingga kalis.
- Lilitkan pada tusuk sate. Jangan lupa ujung yang lancip di buang dahulu. Rebus sempol hingga mengambang yang tandanya matang.
- Angkat, tiriskan. Kocok telur dan gulingkan sempol di dalam kocokan telur.
-Kemudia panaskan minyak goreng,lalu goreng sempol yang sudah di gulingkan ke kocokan telur.
- Jika sudah berwarna kuning kecoklatan,angkat dan tiriskan.Siap dihidangkan bersama saus tomat.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Sempol Ayam"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel